“Blunder” Petani Indonesia pada Kasus Kabut Asap 1997

kabut asap 1997

Kasus kebakaran hutan yang menyebabkan kabut asap pada tahun 1997 adalah kasus skala besar yang tersebar di asia tenggara. Total kerugian ditaksir $9 miliar USD atau sekitar Rp 135 triliun rupiah (kurs sekarang). Kabut asap 1997. Blunder Petani di Zaman Soeharto Hal yang mendasari terjadinya kabut asap pada tahun tersebut adalah karena teknik tebas-dan-bakar oleh … Read more

Apa yang Terjadi Apabila Sumber Daya Alam di Bumi Habis?

sda bumi habis

Di planet kita yang indah sekarang ini, banyak sekali sumber daya alam yang mendukung kehidupan manusia dan memudahkan kehidupan kita semua. Kita menggunakan pepohonan untuk membuat produk kertas dan mereka menyediakan kita oksigen. Kita menggunakan gas alam untuk menghangatkan rumah di belahan bumi utara dan batu bara membantu memproduksi aliran listrik. Ikan menjadi komoditas makanan … Read more

Evakuasi Dunkirk, Mukjizat bagi Pasukan Sekutu

Evakuasi Dunkirk

Dunkirk. Bukan hanya nama pantai yang indah yang ada di Perancis. Lebih dari itu, di tempat inilah evakuasi terbesar dalam sejarah militer terjadi. Evakuasi yang melibatkan kurang lebih 340.000 tentara dari 4 negara yang berbeda ini terjadi pada tanggal 26 Mei – 4 Juni 1940. Kronologi Kejadian : Setelah Jerman menginvasi Danzig, Polandia pada tanggal … Read more

Bagaimana Penjelasan Ilmiah tentang Fenomena Kesurupan ?

Kesurupan

Kesurupan sering dikaitkan dengan hal mistis dan supranatural. Masyarakat percaya orang yang mengalami kesurupan itu karena ada “suatu makhluk” yang mengambil alih badan penderita kesurupan. Tapi, gimana sih penjelasan ilmiah tentang fenomena ini ?Apakah ada penjelasannya dari segi sains ?Simak penjelasannya di bawah ini! 1) Dissociative Trance Disorder (DTD) Dissociative Disorder adalah sebuah kelainan mental … Read more

Pertempuran Midway, Mimpi Buruk Bagi Pasukan Jepang

Battle of Midway

Pertempuran Midway termasuk salah satu peristiwa penting dari Perang Pasifik. Karena perang ini menjadi titik balik di area Pasifik, Jepang yang tadinya agresif terhadap Amerika menjadi lebih bersikap defensif setelah Pertempuran Midway. Lalu, gimana cerita lengkap dari pertempuran ini ? Let’s check it out! Jadi.. setelah Jepang memborbardir Pearl Harbour pada 7 Agustus 1941, Jepang … Read more

Rhythm 0, Ketika Sisi Gelap Manusia Terungkap

Human Natures

Manusia pada kodratnya hanya menunjukkan sisi baik kepada semua orang. Mereka berusaha menutupi sisi gelap mereka. Bapak Psikoanalisis, Sigmund Freud mengatakan bahwa manusia pada dasarnya punya sisi tidak bermoral (sisi jahat) , oleh karena itu manusia membuat peraturan dan menunjuk insitusi tertentu (polisi atau petugas keamanan) untuk mengendalikan sisi tidak bermoral manusia. Seberapa parah manusia … Read more

Curse Of Knowledge, Kutukan Orang-Orang Pintar

kutukan orang-orang cerdas

Pernah gak sih kalian punya temen yang pintar, ngerti banyak hal, tapi pas kita minta dijelasin.. temen kita jelasinnya ribet banget ? Atau ketemu profesor yang gelarnya udah tinggi, orangnya akademis banget, tapi gak bisa jelasin pelajaran secara sederhana ke kita yang awam ? Ternyata hal ini sudah biasa di dunia psikologi bahkan ada julukannya. … Read more

Saatnya Kita Membahas Pendidikan di Indonesia

Pendidikan di Indonesia

Bahas pendidikan di Indonesia memang gak akan ada habisnya. Mulai dari urusan administrasi yang ribet, korupsi di lingkungan sekolah, guru yang gak kompeten dan lain sebagainya. Bukan cuma urusan birokrasi dan gurunya aja yang bermasalah. Bahkan, muridnya pun bermasalah! Semenjak tes PISA tahun 2012, Indonesia belum beranjak dari posisi bawah. Hasil tes PISA 2018 berturut-turut … Read more

Stoikisme yang Tidak Pernah Mati

stoikisme manusia

Kehilangan, ujian, kemalangan adalah bagian dari hidup. Kejadian-kejadian ini bisa mengguncang kehidupan seorang manusia. Kita (termasuk admin) berusaha semaksimal mungkin biar kejadian-kejadian ini gak terjadi, kita gak mau hidup kita yang tenang dan tentram diganggu sama masalah. Zeno (332-262 SM) juga yang termasuk pernah mengalami nasib malang. Kapalnya dan barang dagangannya tenggelam di laut dan … Read more