Ekspansi Pertama Manusia dari Asia ke Amerika Utara Lewat Jalur Laut

ekspansi manusia ke benua lain eksplorasi bumi

Sebuah riset terbaru telah menunjukkan perubahan signifikan terhadap sirkulasi air di pasifik utara dan dampaknya pada migrasi pertama manusia dari benua asia ke kontinen amerika utara. Studi internasional yang dilakukan oleh School of Earth and Environmental Science di University of St Andrews memeberikan gambaran tentang bagaimana iklim di pasifik utara pada akhir zaman es mempunyai … Read more

Kota Unik yang Dijuluki Kota Sampah di Mesir

kota sampah masyarakat dunia

Dari berbagai macam kota yang ada di dunia ini, terdapat julukan yang bernama Kota Sampah di Mesir. Mengapa disebut sebagai kota sampah? Sudah jelas dari namanya karena kota ini berisikan sampah-sampah yang berasal dari Kairo, Ibukota Mesir. Tentunya hal ini karena adanya disparitas sosial dengan mereka yang bekerja sebagai pekerja kebersihan dan mereka yang tinggal … Read more

Era Baru Perjalanan Antariksa: Kemajuan Peradaban Manusia

era baru perjalanan antariksa

Tidak dapat dipungkiri bahwasanya manusia kian hari semakin maju dari pola pikirnya, terima kasih karena pendidikan dan akses yang luas terhadap dunia teknologi. Perjalanan antariksa ini sudah menjadi pionir manusia dalam mengembangkan sayapnya jadi peradaban paling maju dengan ide hebat. Kita sudah melakukannya berkali-kali, mulai mengirim pesawat satelit tanpa awak ke planet-planet lain di tata … Read more

5 Kejahatan Perang yang Dilakukan Sekutu pada Perang Dunia 2

Kejahatan Perang

Perang Dunia 2 adalah perang besar yang melibatkan dua blok, yaitu blok poros (Axis) dan blok sekutu (Allies). Perang ini berlangsung selama kurang lebih 6 tahun di Eropa, Asia Pasifik dan Sebagian Afrika. Hasil akhir perang ini adalah kekalahan blok poros. Ratusan petinggi tentara yang mengabdi untuk negara anggota blok poros dihukum di Pengadilan Nuremberg … Read more

5 Kemungkinan yang Terjadi Jika Blok Poros Menang Perang Dunia 1

Perang Dunia 1

Perang Dunia 1. Walaupun namanya tidak se”wah” perang dunia 2, perang ini akan tetap terkenang sebagai salah satu peristiwa yang mengubah sejarah dunia. Perang dunia 1 terjadi antara Triple Entente (Inggris, Perancis, Rusia dan negara lainnya) dan Triple Alliance (Jerman, Austria-Hongaria, Turki Utsmani). Hasil dari perang ini adalah kemenangan Triple Entente/blok sekutu. Akibat dari perang ini sekitar 20-22 juta orang … Read more

Adakah Kehidupan Selain di Bumi?

kehidupan di bumi tidak lama lagi layak hun alien di luar sanai

Kali ini admin ingin menjawab banyak pertanyaan yang datang dari kalian salah satunya adalah “Apakah Ada Kehidupan Lain di Luar Bumi?” Oke langsung saja yuk kita simak bersama. Kehidupan merupakan segala sesuatu yang memilikki unsur yang hidup sama halnya dengan kita, kita manusia merupakan makhluk hidup begitu juga dengan tumbuhan dan hewan. Tetapi, pernahkah berpikir … Read more

7 Kebiasaan Orang Sunda yang Khas dan Unik Banget

kulit manusia asia putih bening

Indonesia merupakan negara yang memiliki banyak suku bangsa, salah satunya adalah suku Sunda. Suku Sunda adalah orang-orang yang mayoritas berlokasi di pulau Jawa, utamanya di Jawa Barat. Orang Sunda memiliki banyak sekali kebiasaan yang unik dan menarik sekali. Bahkan beberapa kebiasaan orang Sunda ini tidak akan ada di suku manapun. Penasaran apa saja kebiasaan yang … Read more

Daftar 5 Hewan Berbahaya di Indonesia yang Jarang Diketahui

daftar hewan berbahaya Indonesia

Apa hewan berbahaya di Indonesia? Pasti mayoritas orang akan menjawab ular atau kalajengking. Namun tahukah anda, bahwa ternyata ada banyak lho hewan lain yang berbahaya bahkan tidak kalah berbahaya dari ular dan kalajengking. Mau tahu apa saja hewan-hewan berbahaya tersebut? Berikut ini adalah daftarnya. Daftar 5 Hewan Berbahaya di Indonesia Komodo Komodo merupakan hewan asli … Read more

Ini Baru Karya Anak Bangsa yang Mendunia

karya anak bangsa yang membanggakan dan mendunia Indonesia

Meski Indonesia sering dianggap sebagai negara yang kecil, namun tidak dengan karyanya. Faktanya ada banyak orang hebat di Indonesia yang justru berhasil membuat karya dan membungkam dunia. Namun sayangnya, karya Indonesia yang mendunia tersebut tidak dikembangkan dengan baik. Mungkin beberapa dari kamu bingung tentang apa saj akarya anak bangsa yang benar-benar mendunia, karena jika dilihat dari … Read more

Pengertian Modal, Prinsip, dan Perangkat Koperasi dalam Ekonomi

modal, prinsip, dan perangkat, pengertian koperasi ilmu ekonomi

Seluk Beluk Mengenai Koperasi Seperti yang telah kita ketahui bahwasanya koperasi adalah suatu sistem badan usaha yang diciptakan untuk lebih menjunjung tinggi kebersamaan dalam tiap-tiap anggota, oleh karenanya disebut dalam asas kekeluargaan. Pengertian dan Prinsip Koperasi Menurut pasal 1 Undang-Undang No.25 Tahun 1992 tentang Perkoperasian, koperasi adalah badan usaha yang beranggotakan orang-seorang ataua badan hukum … Read more