Latihan Soal PAS IPS SMP Kelas 9 Semester 1 dan Kunci Jawaban

Latihan soal PAS IPS kelas 9 semester 1 dan kunci jawaban tentu akan menjadi suatu keuntungan bagi para guru dalam mengajar pelajaran tersebut. Sebab, bisa memberikan latihan soal guna mengasah kemampuan berpikir para murid. Selain itu juga, para guru dapat menggunakan latihan soal tersebut sebagai referensi dalam pembuatan soal-soal untuk ulangan yang akan berlangsung nantinya. Maka dari itu, penyempurnaan Dalam pengajaran yang diliputi oleh penjelasan penggunaan buku paket dan juga buku catatan akan lebih baik lagi jika ditambah dengan latihan soal secara berkala. Sedangkan untuk para muridnya tentu akan jauh lebih baik dari sistem pembelajaran sebelumnya. Hal itu dikarenakan para siswa akan lebih bisa memahami setiap soal yang diberikan. Bukan hanya itu saja dari latihan soal tersebut para siswa juga akan mendapatkan materi-materi secara ringkas.

Latihan soal tersebut memang memuat poin-poin penting yang terdapat dari pelajaran IPS. Sehingga para murid akan lebih menguasai pelajaran tersebut melalui apa yang telah diberikan tersebut. Untuk itu para siswa akan lebih giat dalam belajar karena bersemangat. Sebab, mereka juga tidak perlu harus mempelajari terlalu banyak materi yang sudah ada. Meskipun buku catatan dan juga buku paket atau LKS tidak bisa dilepaskan begitu saja. Akan tetapi, latihan soal ini bisa dijadikan sebagai cadangan jika para murid yang sebagiannya Memang malas untuk belajar. Dengan demikian para murid akan lebih siap dalam menghadapi ulangan karena percaya diri yang kuat dan juga bisa mendapatkan nilai yang lebih tinggi daripada yang sebelumnya. Untuk itu para siswa akan lebih siap untuk menghadapi pelajaran dari IPS ini ke tingkat atau jenjang selanjutnya lagi.

Materi PAS IPS Kelas 9 Semester 1

No Bab Materi Semester 1
1 Bab 1 Interaksi Antarnegara Asia dan Negara Lainnya
2 Bab 2 Perubahan Sosial Budaya dan Globalisasi

Soal PAS IPS Kelas 9 Semester 1

Jawablah pertanyaan berikut ini dengan tepat!

RajaBackLink.com

Soal

Benua yang terletak pada 113⁰ BT – 155⁰ BT dan 10⁰ LS – 43⁰ LS serta memiliki luas wilayah 8.945.000 km² adalah benua …

a. Australia

b. Afrika

c. Asia

d. Eropa

Jawaban: a

Soal

Benua Merah merupakan sebutan untuk benua …

a. Australia

b. Amerika

c. Eropa

d. Asia

Jawaban: b

Soal

Hampir seluruh penduduknya memiliki bola mata berwarna biru, hal ini menjadikan benua tersebut mendapat julukan Benua Biru, benua tersebut adalah …

a. Benua Australia

b. Benua Afrika

c. Benua Eropa

d. Benua Amerika

Jawaban: c

Soal

Victoria, New South Wales, Tasmania, merupakan negara bagian dari benua …

a. Amerika

b. Eropa

c. Afrika

d. Australia

Jawaban: d

Soal

Sumber daya geologi yang dimiliki oleh negara Amerika Serikat menjadikan negara tersebut termasuk negara yang kaya raya. Sumber daya alam tersebut diantaranya sebagai berikut, kecuali …

a. Emas

b. Batubara

c. Tembaga

d. Timah

Jawaban: a

Soal

Berikut ini merupakan sumber daya alam negara Australia, kecuali …

a. Bauksit

b. Timah

c. Lithium

d. Zinc

Jawaban: b

Soal

Terusan yang berada di negara Mesir berfungsi sebagai tempat alternatif memperpendek jarak antara negara-negara Asia dan Australia menuju Eropa adalah ….

a. Terusan Panama

b. Terusan Rhine Main-Danube

c. Terusan Suez

d. Terusan Volga-Don

Jawaban: c

Soal

Suku bangsa Nordik merupakan penduduk suku bangsa Eropa yang memiliki ciri-ciri fisik …

a. Rambut pirang, mata coklat, tengkorak panjang, dan muka lebar

b. Rambut hitam, mata biru, tengkorak panjang, dan muka sempit

c. Rambut hitam, mata coklat, tengkorak panjang, dan muka lebar

d. Rambut pirang, mata biru, tengkorak panjang, dan muka sempit

Jawaban: d

Soal

Pegunungan yang berada di negara Amerika Serikat adalah …

a. Pegunungan Rocky

b. Pegunungan Himalaya

c. Pegunungan Alpen

d. Pegunungan Hindukush

Jawaban: a

Soal

Pohon Ek, Mapel, Poplar, Birch, Beech merupakan jenis tumbuhan yang bisa ditemui di negara …

a. Amerika Serikat

b. Jepang

c. Korea Selatan

d. Indonesia

Jawaban: b

Soal

Berikut ini merupakan dampak dari Revolusi Industri, kecuali …

a. Banyaknya urbanisasi

b. Banyak orang yang menjadi kaya raya

c. Semakin berkembang dalam bidang perdagangan

d. Transportasi semakin mudah dan lancar

Jawaban: b

Soal

Yang merupakan penyebab perubahan sosial budaya yang terjadi di luar jangkauan pengawasan masyarakat adalah …

a. Perkawinan

b. Pendidikan

c. Bencana alam

d. Perdagangan

Jawaban: c

Soal

Pada tahun 1821 Michael Faraday telah berhasil melakukan penemuan yang membawa perubahan sosial budaya, penemuan tersebut adalah …

a. Telepon

b. Pesawat terbang

c. Lampu

d. Listrik

Jawaban: d

Soal

Yang merupakan proses masuknya unsur budaya baik secara paksa maupun damai pada suatu masyarakat disebut …

a. Penetrasi

b. Difusi

c. Asimilasi

d. Invasi

Jawaban: a

Soal

Masuknya budaya asing yang disebabkan oleh peperangan sehingga menaklukkan bangsa tersebut disebut …

a. Milenarisme

b. Invasi

c. Akulturasi

d. Asimilasi

Jawaban: b

Soal

Berikut ini merupakan ciri-ciri globalisasi dalam bidang ekonomi, kecuali …

a. Perdagangan secara internasional sehingga membuka peluang pemasaran produk ke luar negeri

b. Adanya kompetisi dalam mencari keuntungan

c. Penemuan berbagai macam alat transportasi cepat

d. Adanya kemudahan jangkauan geografis sehingga memudahkan perusahaan dalam beroperasi

Jawaban: c

Soal

Berikut ini merupakan dampak positif dari globalisasi, kecuali …

a. Ilmu Pengetahuan dan Teknologi semakin berkembang

b. Efektivitas dan efisiensi semakin meningkat

c. Meningkatnya perekonomian dan taraf hidup masyarakat

d. Adanya kesenjangan sosial

Jawaban: d

Soal

Seseorang yang melakukan aktivitas kebarat-baratan dan meniru budaya asing serta hilang rasa nasionalisme disebut juga dengan …

a. Westernisasi

b. Demoralisasi

c. Kriminalitas

d. Individualisme

Jawaban: a

Soal

Yang merupakan contoh bentuk globalisasi di bidang komunikasi yaitu …

a. Adanya perdagangan bebas sehingga memudahkan perusahaan dalam menawarkan produknya

b. Canggihnya internet sehingga memudahkan masyarakat dalam menjelajahi dunia maya

c. Kereta cepat sehingga memudahkan dalam mencapai suatu tempat

d. Banyak dilakukan penelitian sehingga ditemukan hal-hal inovasi atau penemuan baru

Jawaban: b

Soal

Bangkitnya suatu golongan masyarakat yang telah lama menderita dan tertindas di dalam status sosial yang rendah untuk menjadi lebih baik disebut …

a. Invasi

b. Asimilasi

c. Milenarisme

d. Akulturasi

Jawaban: c

Soal PAS IPS Kelas 9 Semester 1Uraian

Jawablah pertanyaan berikut dengan cermat!

Soal

Sebutkan negara-negara bagian dari benua Australia?

Jawaban:

Daerah Khusus Ibukota, New South Wales, Tasmania, Queensland, Victoria, Australia Utara, Australia Selatan, Australia Barat

Soal

Sebutkan sumber daya mineral yang terdapat di negara Inggris!

Jawaban:

Pasir, kerikil, logam, dan lempung

Soal

Sebutkan faktor-faktor penyebab terjadinya perubahan sosial budaya!

Jawaban:

a. Pengaruh kebudayaan masyarakat lain sehingga terjadi penyerapan budaya lain

b. Peperangan yang menaklukan daerah sehingga masuk budaya bangsa lain

c. Perubahan lingkungan alam seperti semakin sedikit lahan pertanian dan berganti menjadi industri

d. Terjadinya revolusi di masyarakat

e. Adanya konflik antar suku sehingga merubah budaya suatu masyarakat

f. Adanya penemuan baru yang mempengaruhi budaya masyarakat

g. Adanya pertambahan dan pengurangan penduduk sehingga mempengaruhi kondisi atau keadaan lainnya

Soal

Apa yang akan terjadi jika penduduk semakin bertambah banyak namun lahan pekerjaan semakin sedikit?

Jawaban:

Yang akan terjadi yaitu semakin banyak masalah yang akan muncul di masyarakat, seperti tindakan kriminal, perubahan status sosial, dan urbanisasi. Hal ini juga dapat menjadikan masyarakat banyak yang jatuh miskin karena banyak pengangguran.

Soal

Sebutkan faktor-faktor penghambat yang mempengaruhi perubahan sosial budaya!

Jawaban:

a. Adat istiadat yang sangat lekat

b. Lambatnya perkembangan Ilmu Pengetahuan

c. Prasangka buruk terhadap budaya asing atau hal baru

d. Masyarakat yang bersifat individual atau sikap tradisional

e. Masyarakat yang terasing dari dunia luar

 Sumber gambar: pexels free images